FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN FASCIITIS PLANTARIS PADA POLISI WANITA (POLWAN) DI POLDA KALIMANTAN BARAT

HUSNUL HASANAH, 101510026 (2014) FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN FASCIITIS PLANTARIS PADA POLISI WANITA (POLWAN) DI POLDA KALIMANTAN BARAT. Other thesis, UNSPECIFIED.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI HUSNUL HASANAH.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

FAKULTAS ILMU KESEHATAN SKRIPSI, 8 JANUARI 2014 HUSNUL HASANAH FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN FASCIITIS PLANTARIS PADA POLISI WANITA (POLWAN) DI POLDA KALIMANTAN BARAT xiv + 82 Halaman + 20 Tabel + 2 Gambar + 8 Lampiran Fasciitis Plantaris merupakan nyeri tumit disebabkan oleh peradangan dari Plantar Fascia suatu jaringan disepanjang bagian bawah kaki yang menghubungkan tulang tumit dengan ibu jari kaki. Berdasarkan hasil observasi yang dilakukan pada 20 orang anggota Polwan yang bertugas mengatur lalu lintas di jalan raya, didapatkan 45% dengan IMT berlebih dengan rata-rata diatas 25 kg/m2 dan menggunakan sepatu PDH menderita Fasciitis Plantaris.. Tujuan penelitian ini adalah ingin mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian Fasciitis Plantaris pada Polwan di Polda Kalimantan Barat Penelitian ini adalah observasional analitik dengan rancangan Cross Sectional. Besar sampel penelitian sebanyak 111 responden. Analisis Uji statistik yang digunakanadalah uji statistik Chi square. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Ada hubungan antara pengetahuan (p = 0,000), sikap (p = 0,013), kondisi sepatu dengan perilaku penggunaan sepatu (p = 0,004), ada hubungan antara perilaku penggunaan sepatu (p = 0,000) waktu (lama) kerja (p = 0,007) posisi berdiri yang lama (p = 0,028) pada polisi wanita di Polda Kalimantan Barat dan tidak ada hubungan antara IMT (p= 0,245) dengan kejadian Fasciitis Plantaris pada Polisi Wanita di Polda Kalimantan Barat . Saran diharapkan kepada polwan agar menggunaan sepatu PDH sesuai dengan kondisi kaki dan sesering mungkin untuk selalu merilekkaan kaki saat bekerja dan memilih sepatu yang ringan dan tinggi haknya maksimal 3–4cm. Kata Kunci : Fasciitis Plantaris, Polwan, Polda Pustaka : 20 (2006-2012)

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Prodi Ilmu Kesehatan Masyarakat
Depositing User: Perpus Muhammadiyah Pontianak
Date Deposited: 25 Feb 2019 02:09
Last Modified: 25 Feb 2019 02:09
URI: http://repository.unmuhpnk.ac.id/id/eprint/762

Actions (login required)

View Item View Item