IDENTIFIKASI DAN PREVALENSI EKTOPARASIT PADA IKAN NAPOLEON (Cheilinus undulatus) YANG DIBUDIDAYAKAN DI KERAMBA JARING TANCAP (KJT) PERAIRAN SEDANAU KABUPATEN NATUNA. IDENTIFICATION AND PREVALENCE OF ECTOPARASITE OF NAPOLEON FISH (Cheilinus undulatus) CULTIVATED IN FIXED NET CAGES IN COASTAL WATER OF SEDANAU, NATUNA DISTRICT.

DEWANTORO, EKO and PRASETIO, EKO and PURWANTORO, M. DIAN (2021) IDENTIFIKASI DAN PREVALENSI EKTOPARASIT PADA IKAN NAPOLEON (Cheilinus undulatus) YANG DIBUDIDAYAKAN DI KERAMBA JARING TANCAP (KJT) PERAIRAN SEDANAU KABUPATEN NATUNA. IDENTIFICATION AND PREVALENCE OF ECTOPARASITE OF NAPOLEON FISH (Cheilinus undulatus) CULTIVATED IN FIXED NET CAGES IN COASTAL WATER OF SEDANAU, NATUNA DISTRICT. BORNEO AKUATIKA, 3 (2). pp. 86-97. ISSN (P-ISSN : 2685-645X) (E-ISSN : 2685-6468)

[img]
Preview
Text
2021 Ektoparasit pada Ikan Napoleon_Borneo Akuatika 3(2)86-97.pdf - Published Version

Download (837kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Ikan napoleon merupakan salah satu komoditas akuakultur yang bernilai ekonomis tinggi, namun permasalahan dalam membudidayakannya adalah penyakit terutama yang disebabkan oleh ektoparasit. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi jenis-jenis ektoparasit yang menginfeksi ikan napoleon, di perairan Sedanau Kabupaten Natuna. Sampel ikan diambil dari empat satasiun yang mewakili empat lokasi karamba sebanyak 20 ekor setiap stasiun. Hasil pengamatan menunjukkan adanya ektoparasit yang mengifeksi ikan napoleon yaitu dari jenis Alitropus typus, Attheyella sp., Diplectanum sp., Dactylogyrus sp., Gyrodactylus sp., dan Nerocila. Prevalensi ektoparasit pada ikan napoleon yang paling tinggi dijumpai pada Stasiun 4 yaitu sebesar 50%, setelah itu disusul Stasiun 1 dan Stasiun 3 dengan nilai prevaelnsi yang sama yaitu adalah 30%, dan prevalensi paling rendah dijumpai pada Stasiun 2 yaitu 25%. Untuk indeks dominansi, terdapat tiga stasiun yang memiliki nilai indeks dominansi mendekati 1, yaitu Stasiun 1, Stasiun 3, dan Stasiun 2, dengan nilai indeks dominansi adalah 0,6213 (Stasiun 1 dan 3), dan 0,5400 untuk Stasiun 2. Intensitas serangan ektoparasit terhadap ikan napoleon yang dibudidayakan di Sedanau adalah 1,70–2,17 individu/ekor ikan dengan intensitas serangan yang paling tinggi dijumpai pada Stasiun 1 dan 3, yaitu 2,17 individu/ekor ikan. ABSTRACT Napoleon fish is one of the aquaculture commodities with high economic value, but the problem in cultivating it is disease, especially caused by ectoparasites. This study aims to identify the types of ectoparasites that infect napoleon fish, in the waters of Sedanau, Natuna Regency. Fish samples were taken from four stations representing four cage locations as many as 20 fish per station. The results showed that there were ectoparasites that infect napoleon fish, namely Alitropus typus, Attheyella sp., Diplectanum sp., Dactylogyrus sp., Gyrodactylus sp., and Nerocila. The highest prevalence of ectoparasites in napoleon fish was found at Station 4, which was 50%, followed by Station 1 and Station 3 with the same prevalence value, which was 30%, and the lowest prevalence was found at Station 2, which was 25%. For the dominance index, there were three stations that had a dominance index value close to 1, namely Station 1, Station 3, and Station 2, with a dominance index (C) value of 0.6213 (Station 1 and 3), and 0.5400 for Station 2. The intensity of ectoparasite attack on napoleon fish cultured in Sedanau was 1.70–2.17 individuals/fish with the highest attack intensity found at Stations 1 and 3, namely 2.17 individuals/fish.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Ektoparasit, prevalensi, dominasi, intensitas, ikan napoleon. Ectoparasites, Prevalence, Domination, Intensity, Napoleon Fish.
Subjects: - Budidaya Perairan
Divisions: Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan > Prodi Budidaya Perairan
Depositing User: Perpus Muhammadiyah Pontianak
Date Deposited: 30 May 2023 08:20
Last Modified: 30 May 2023 08:20
URI: http://repository.unmuhpnk.ac.id/id/eprint/2165

Actions (login required)

View Item View Item