ANALISIS KINERJA PORTOFOLIO DENGAN MENGGUNAKAN MODEL SHARPE DAN TREYNOR PADA PERUSAHAAN DALAM INDEKS LQ45

MAULANA, MAULANA (2021) ANALISIS KINERJA PORTOFOLIO DENGAN MENGGUNAKAN MODEL SHARPE DAN TREYNOR PADA PERUSAHAAN DALAM INDEKS LQ45. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Pontianak.

[img]
Preview
Text
BAB I DAN V.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[img] Text
BAB II-IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja portofolio dengan menggunakan model Sharpe dan Treynor. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan di dalam Indeks LQ 45 periode Februari-Juli 2018 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dengan sampel berjumlah 45 perusahaan dengan menggunakan teknik pengambilan sampel penuh (sampling jenuh). Adapun model yang digunakan dalam menentukan kinerja portofolio dalam penelitian ini yaitu model Sharpe dan Treynor. Model Sharpe merupakan perhitungan yang mengukur tingkat total risiko. Model Treynor merupakan perhitungan yang mengukur tingkat risiko sistematis (beta). Berdasarkan hasil penelitian terdapat 17 perusahaan yang terpilih dalam pembentukan portofolio. Hasil pengukuran kinerja portofolio dengan menggunakan model Sharpe didapat nilai sebesar 0,0747, dan hasil yang didapat dengan menggunakan model Treynor sebesar 0,0767.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Portofolio, Model Sharpe, Model Treynor, LQ45
Subjects: - Ilmu Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi & Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Admin 2
Date Deposited: 24 Mar 2023 02:29
Last Modified: 24 Mar 2023 02:29
URI: http://repository.unmuhpnk.ac.id/id/eprint/1970

Actions (login required)

View Item View Item