ANALISIS KINERJA KEUANGAN PADA KOPERASI KONSUMEN PONTA SEJAHTERA BERSAMA 2016-2019

APRIANTI, SELPI (2021) ANALISIS KINERJA KEUANGAN PADA KOPERASI KONSUMEN PONTA SEJAHTERA BERSAMA 2016-2019. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Pontianak.

[img]
Preview
Text
BAB I DAN V.pdf - Published Version

Download (389kB) | Preview
[img] Text
BAB II, III DAN IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (301kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menilai laporan kinerja keuangan berdasarkan analisis rasio Likuiditas, rasio Solvabilitas, rasio Aktivitas dan rasio Rentabilitas pada Koperasi Konsumen Ponta Sejahtera Bersama pada tahun 2016-2019. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah melalui studi dokumentasi. Alat analisis yang digunakan terdiri dari rasio likuiditas, rasio solvabilitas, rasio aktivitas, rasio profitabilitas. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara rata-rata pada rasio Likuiditas yaitu Current Ratio menunjukan kinerja sangat kurang, Cash Ratio menunjukan kinerja sangat baik. Pada rasio Solvabilitas yaitu Debt Assets Ratio (DAR) menunjukan hasil kinerja sangat baik, Debt to Equity menunjukan hasil kinerja sangat baik. rasio Aktivitas yaitu Total Asset Turnover menunjukan hasil kinerja sangat kurang, Perputaran Modal Kerja menunjukan hasil kinerja sangat tidak sehat. Analisis Rasio Profitabilitas yaitu pada Net Profit Margin menunjukan hasil kurang baik, Return On Equity (ROE) menunjukan hasil tidak baik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas, Profitabilitas.
Subjects: - Ilmu Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi & Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Admin 2
Date Deposited: 11 Nov 2022 03:14
Last Modified: 11 Nov 2022 03:14
URI: http://repository.unmuhpnk.ac.id/id/eprint/1658

Actions (login required)

View Item View Item