ANALISIS HASIL BELAJAR BIOLOGI DI SMA TAMAN MULIA SISWA KELAS X PADA SAAT PANDEMI COVID HASIL BELAJAR BIOLOGI DI SMA TAMAN KELAS X PADA SAAT PANDEMI COVID- 19

SISI, SISI (2021) ANALISIS HASIL BELAJAR BIOLOGI DI SMA TAMAN MULIA SISWA KELAS X PADA SAAT PANDEMI COVID HASIL BELAJAR BIOLOGI DI SMA TAMAN KELAS X PADA SAAT PANDEMI COVID- 19. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Pontianak.

[img] Text
BAB I DAN V.pdf - Published Version

Download (0B)
[img] Text
BAB II, III DAN IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (208kB)

Abstract

Dampak covid-19 terhadap dunia pendidikan sangat besar dan dirasakan oleh berbagai pihak, terutama para guru, kepala sekolah, peserta didik dan juga orang tua.Dengan munculnya pandemik covid-19 kegiatan belajar mengajar yang semula dilaksanakan di sekolah kini menjadi belajar di rumah melalui daring. Kebijakan proses pembelajaran daring diwajibkan kepada semua guru mata pelajaran salah satunya yaitu guru mata pelajaran biologi. Terdapat kendala yang dialami siswa dalam melaksanakan proses pembelajaran daring seperti jaringan, susah memahami materi dan terkendala oleh kuota internet. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagaimana hasil belajar biologi di SMA Taman Mulia siswa kelas X pada saat pandemiCovid-19. Penelitian ini termasuk penelitian deksriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu hasil belajar siswa dan wawancara. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini yaitu kelas X MIA memperoleh persentase hasil belajar siswa pada saat pembelajaran daring yaitu 92% mencapai lebih dari 80% dengan kategori belajarnya tuntas. Sedangkan kelas X IIS 1 memperoleh persentase hasil belajar siswa pada saat pembelajaran daring yaitu 65%tidak mencapai 80% dengan kategori belajarnya tidak tuntas dan kelas X IIS 2 memperoleh persentase hasil belajar siswa pada saat pembelajaran daring yaitu 72% tidak mencapai 80% dengan kategori belajarnya tidak tuntas.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Hasil Belajar, Biologi, Pandemi Covid-19
Subjects: - Pendidikan Biologi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Prodi Pendidikan Biologi
Depositing User: Admin 2
Date Deposited: 13 Oct 2022 01:54
Last Modified: 13 Oct 2022 01:54
URI: http://repository.unmuhpnk.ac.id/id/eprint/1509

Actions (login required)

View Item View Item